Tuesday, February 25, 2014

Browse » home» » » » » » » Widget Google Translate Atau Penerjemah Bahasa

Widget Google Translate Atau Penerjemah Bahasa

Widget Google Translate Atau Penerjemah Bahasa

Fasilitas widget translate, berfungsi sebagai penerjemah bahasa teks dan halaman blog. Merupakan suatu alat pelengkap untuk mempermudah keterbatasan bahasa komunikasi tulisan. Cara kerjanya cepat, hanya memerlukan kurang dari 20 detik maka seluruh halaman sudah dapat terditeksi.

Namun setelah saya coba tetap saja memiliki kelemahan, yakni suatu bila artikel kurang menggunakan bahasa Indonesia sesuai tata penulisan baku dan EYD, maka proses penerjemah menjadi agak ngawur. Tetapi setidaknya pembaca bersangkutan dapat menyimpulkan maksud dari artikel tersebut.


Baiklah tanpa memperpanjang kalimat basa-basi yang panjang kali lebar, kita langsung bidik saja cara membuatnya. Seperti di bawah ini.

1. Login ke akun blogger.

2. Klik Rancangan, klik Tambah gadget. Lalu pilih yang HTML/JavaScript.

3. Kunjungi alamat website penyedia layanan translator, klik di sini.

4. Langkah pertama, Type of translation element. Sesuai contoh pada gambar, beri tanda centang pada salah satu tipe penerjemah halaman. Pilihan kotak atas adalah menterjemahkan seluruh halaman, sedangkan kotak bawah adalah pilihan menterjemahkan pada bagian-bagian tertentu dari suatu halaman. Saya sarankan sebaiknya memilih kotak yang paling atas, atau berfungsi untuk menterjemahkan seluruh bagian dari halaman.

5. Langkah kedua, Language. Pilihan bahasa asli konten blog Anda, berbahasa Indonesia atau bahasa Inggris.

Jika blog berbahasa Indonesia

Jika blog berbahasa Inggris

6. Langkah ketiga, klik Hide optional setting. Yakni memilih bahasa translate yang diinginkan, adalah memberikan pilihan bahasa apa saja yang bisa ditranslate oleh fasilitas tersebut. Saya sarankan agar memilih semua bahasa atau "all languages", tampak seperti gambar berikut ini.

7. Langkah keempat, Copy and paste. Adalah mengcopy kode script yang tersedia (bagian gambar yang diblock), lalu pastekan di kolom Tambah gadget.

8. Tekan tombol Simpan, maka proses pembuatan widget translator sudah selesai.


sumber



Oh iya jngan lupa ya dukung kontes SEO yang saya ikuti Javahostindo Web Hosting Indonesia dan Komodo Island is new 7 wonders of world . Komentar dan dukungan kalian akan saya tunggu. Makasih....





No comments:

Post a Comment